Bagian Penting XAMPP Mengenal bagian XAMPP :
- Htdoc adalah folder tempat meletakkan berkas-berkas yang akan dijalankan, seperti berkas PHP, HTML dan skrip lain.
- PhpMyAdmin merupakan bagian untuk mengelola basis data MySQL yang ada dikomputer. Untuk membukanya, buka browser lalu ketikkan alamat http://localhost/phpMyAdmin, maka akan muncul halaman phpMyAdmin.
- Kontrol Panel yang berfungsi untuk mengelola layanan (service) XAMPP. Seperti menghentikan (stop) layanan, ataupun memulai (start).
Yang mau langsung aja ke TKP !
1. XAMPP 1.7.7 for Windows
3. XAMPP 1.7.7 for MAC
semoga bermanfaat.. ^^
0 Komentar